www.hebatriau.com www.hebatriau.com
Follow:
 
 
Sebab Sopir Meninggal Dunia Sesuai Keterangan Kasat Lantas Polres Rohul Di Duga Akibat Ngantuk
Kamis, 07/03/2024 - 19:23:33 WIB

TERKAIT:
   
 

Hebatriau.com, Rokan Hulu -- Mobil Pick Up Mitshubisi L 300 BM 8038 OB terjun ke jurang di Jalan Umum KM 102/103 Desa Kabun Kecamatan Kabun Kabupaten Rokan Hulu, Kamis 7 Maret 2024 sekira pukul 06.15 WIB Mobil penyok dan ringsek bahkan terbakar karena jatuh ke jurang kedalaman lima meter

Kapolres Rokan Hulu AKBP Budi Setiyono S.I.K MH melalui Kasat Lantas AKP Tatit Rizkyan Hanafi S Trk S.I.K Ketika di konfirmasi Wartawan mengatakan dalam peristiwa ini, Sopir bernama Basing Ajo (20) Alamat : Dusun II Keramat Sakti Desa Kubang Jaya Kecamatan Siak Hulu Kabupaten Kampar Provinsi Riau meninggal dunia ditempat kejadian karena posisi sopir terjepit dan muncul api dari mesin mobil sehingga sopir tidak bisa diselamatkan “Kasusnya tengah ditangani unit Gakkum Satlantas Polres Rohul” Ujarnya.

AKP Tatit mengungkapkan, kecelakaan ini diduga akibat sopir kelelahan dan mengantuk Dia membawa tabung gas Oksigen yang dikemudikan oleh Basing Ajo bergerak dari Pekanbaru menuju Pasir Pengaraian pada saat di tanjakan jalan raya kabun KM 102/103 di duga sopir mengantuk dan mobil jatuh masuk jurang pada saat mobil dijurang posisi sopir terjepit dan muncul api dari mesin mobil sehingga sopir tidak bisa diselamatkan 

 Lebih lanjut Kasat menambahkan saat kejadian Situasi cuaca: terang Pada Pagi hari kondisi Kontur dan Ukuran Jalan : Jalan Lurus (tanjakan ) dan cukup Lebar Diduga mobil oleng hingga mengakibatkan mobil masuk ke jurang. Di dalam jurang, mobil terbakar dalam kondisi miring," Jelasnya

Sementara Dari pantauan Reporter Media Ini di TKP mobil mengalami banyak kerusakan, seperti pecah kaca depan, pecah bemper depan, ringsek dan body atas rusak parah kerugian diperkirakan lebih dari Rp 40 juta.*Atali/bnb.



 
Berita Lainnya :
  • Terancam Didiskualifikasi, Ijazah Oknum Caleg PDI-P Terpilih di Selatpanjang Diduga Palsu
  • Bahas 8 Poin Penting Ini ! Kajati Riau Akmal Abbas Ikuti Musrenbang Kejaksaan RI 2024
  • Kegiatan Safari Ramadhan Perdana Bupati Pelalawan H. Zukri,SE di Desa Betung
  • Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 Dihadiri Wakajati Riau
  • Kejari Pasir pengaraian Bekerjasama Dengan Diskominfo Rohul Dilakukan Pelatihan Jurnalistik
  • Wabup Rohul Hadiri Acara Prosesi Adat Jalang Monjalang Mamak 1445 M
  • Kejari Pasir pengaraian Bekerjasama Dengan Diskominfo Rohul Dilakukan Pelatihan Jurnalistik
  • Jembatan 6,7 KM Akan Dibangun Oleh Dinas PUPR Dengan Anggaran Sebesar RP 7 Triliun Untuk Pulau Bengkalis - Sumatera
  • Pilkada, Dinkes Siap Fasilitasi Pelayanan Kesehatan KPU Bengkalis
  • 468 JCH Rohul Tahun 2024 Diperkirakan Berangkat Tanggal 18 Dan 24 Mei
  •  
    Komentar Anda :

     
    TERPOPULER
    1 SADIS…!!! Warga Desa Olayama Kecamatan Huruna Ditemukan Tewas di Pinggir Jalan Propinsi
    2 TNI - Polri Lakukan Penambahan Prajurit Untuk Satgas PPKM Mikro Di Kabupaten Pati
    3 Seorang Pria Ditemukan Tewas di Salah Satu Rumah di Desa Umbu Kecamatan Gido
    4 Sadis...!!! 2 Orang Korban Penikaman dan Pembacokan di Kota Gunungsitoli masuk RSU Gunungsitoli
    5 ALAMAK! 4 Oknum PNS dan 2 Jaksa di Selatpanjang Terjaring Razia BNN
    6 Monas Duha Sumbangkan Gajinya ke STIE Nias Selatan
    7 Duh, Stok Elpiji 3 Kg di Pekanbaru Terindikasi Dijual ke Luar Daerah
    8 Operasi Zebra 2017 di Riau Berakhir, Tilang Naik hingga 92 % Dibanding 2016
    9 Tohusokhi Lase Desak Polsek Bawolato Segera Tuntaskan Kasus Penganiayaan Atas Dirinya
    10 Hebat…!!! Anggota Komisi A DPRD Nisel, Tantang Tim Terpadu Pemda Nisel Observasi ke Seluruh Desa
     
    Follow:
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan
    © 2015 PT. HEBAT RIAU MEDIA, All Rights Reserved